Rabu, 16 September 2015

Profil dan Tentang Universitas Muhammadiyah Malang

      Universitas Muhammadiyah Malang berdiri sejak tahun 1964. Kampus ini  berstatus sebagai perguruan swasta. Kampus ini berada dibawah naungan persyarikatan muhammadiyah. Universitas Muhammadiyah Malang sudah berakreditasi A dan juga sudah memiliki slogan yaitu "Dari Muhammadiyah Untuk Bangsa".
      Kampus memiliki tiga gedung yang bertempatkan di  :
 Kampus I

 Jl. Bandung No. 1 Malang

 Phone: +62 341 551253 Fax: +62 341 562124
Kampus II

 Jl. Bendungan Sutami 188A Malang

Phone: +62 341 551149 Fax: +62 341 582060

Kampus III
Jl. Raya Tlogomas No. 246 Malang, Jawa Timur, Indonesia

Phone: +62 341 464318 (Hunting)

  Universitas Muhammadiyah Malang memiliki 52 program studi. Jenjang pendidikannya meliputi Diploma III, Strata-1, Strata-2, Strata-3/Doktor, Program Profesi. Universitas ini memiliki situs resmi yaitu www.umm.ac.id dan juga memiliki email yaitu webmaster@umm.ac.id. di. Di kampus tiga inilah segala kegiatan pembelajaran dan menjadi pusat kegiatan kampus. Dikampus tiga ini tedapat banyak fasilitas yang mendukung kegiatan pembelajaran. Kampus 1 dan 2 juga terdapat kegiatan pembelajaran yaitu dikampus 1 terdapat program pascasarjana dan dikampus 2 terdapat kegiatan pembelejaran fakultas kedokteran dan kesehatan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar